welcome to
About Company
BSC merupakan perusahaan lokal yang fokus bergerak di bidang industri produk pembersih dan produk penunjang lainnya. BSC berdiri tahun 2024 di Jakarta oleh beberapa SDM yang kompeten dan berpengalaman di bidang cleaning service company dan chemical industry. BSC menyediakan berbagai produk pembersih atau Chemicals cleaners,Cleaning equipments, atau alat-alat penunjang kebersihan barang habis pakai atau Cleaning Consumable juga mesin-mesin penunjang kebersihan yang dibutuhkan oleh cleaning service company untuk memenuhi kebutuhan jasa maupun layanan kebersihan di segala institusi seperti gedung perkantoran,hotel,rumah sakit,sekolah,mall dan seterusnya. BSC berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas produk serta pelayanan terbaik kepada setiap pelanggannya.
Kenapa Pilih Kami?
Happy Customers
Service Guarante
Cleaners
Cleans Completed
Produk
Chemicals Cleaners
Detergent Liquid – Pembersih Pakaian
Cairan Pembersih pakaian yang Efektif Mengangkat Noda pada pakaian dan tidak menyebabkan bau apek pada pakaian.
Netto : 4/5 L
Sabun Cuci Piring
Cairan pembersih Piring atau peralatan dapur dengan keharuman yang menyegarkan mampu membersihkan noda dan lemak dengan cepat.
Varian : Jeruk Nipis,
Netto : 4/5 L
Bowl Cleaner – Pembersih Closet
Cairan pembersih efektif menghilangkan kotoran membandel dan mengkilapkan permukaan porselen dan keramik
Netto : 4/5 L
Floor Cleaner – Pembersih Lantai
Diformulasikan untuk membersihkan lantai dan untuk membunuh bakteri dan mengharumkan ruangan.
Varian : Lemon / Apple / Lavender / Sereh
Netto : 4/5 L
Karbol Wangi – Pembersih Lantai Toilet
Cairan pembersih lantai kamar mandi yang mengandung disinfectant dengan aroma yang menyegarkan. Tersedia aroma lemon, sereh dan pinus.
Varian : Lemon/ Sereh / pinus
Netto : 4/5 L
Handsoap – Sabun Cuci Tangan
Sabun cair untuk mencuci tangan yang mengandung moisturizer dan wewangian alami yang menyegarkan.
Varian : Lemon / Stroberi
Netto : 4/5 L
Glass Cleaner – Pembersih Kaca
Cairan khusus yang diformulasikan untuk membersihkan kaca.
Netto : 4/5 Lt
Produk
Cleaning Consumable
Sikat Tangan
Digunakan untuk menyikat Sudut-sudut area yang sulit di jangkau oleh sikat tangkai atau untuk menyikat alat-alat yang ingin dibersihkan.
Sikat Lantai
Digunakan untuk Menyikat atau membersihkan Permukaan Lantai Kamar Mandi, ruangan, dan area tertentu dengan menggunakan Chemicals atau sabun kebersihan lantai.
Sapu Nylon
Digunakan untuk Menyapu Lantai ruangan agar bersih dari kotoran, debu, atau sampah lainnya.
Lap Microfiber
Digunakan untuk membersihkan kotoran seperti debu, air, oli, dan Noda pada Permukaan Meja,kursi, furniture dan sejenisnya.
Lap Kotak
Digunakan untuk membersihkan kotoran seperti debu, air, oli, lumpur, dan lain sebagainya di Area Kamar mandi,dinding dan sejenisnya.
Kanebo
Lap Serbaguna, dan untuk mengeringkan noda tau air setelah di bersihkan pada Area Meja,dinding,kaca, atau sejenisnya yang ingin dikeringkan.
Lap Handuk
Digunakan untuk membersihkan kotoran seperti debu, air, oli, lumpur, dan lain sebagainya di Area Kamar mandi,dinding dan sejenisnya.
Sikat Toilet
Digunakan untuk menyikat Area Closet pada Kamar Mandi dengan menggunakan chemical Bowl cleaner
Produk
Cleaning Equipment
Dusbin (Tempat Sampah)
Dusbin berfungsi menjaga kebersihan lingkungan dan mencegah penyebaran penyakit dengan menampung sampah pada tempatnya.
Wiper Lantai
Digunakan untuk membuang atau mendorong Air yang tumpah atau berlebih pada area yang ingin dibersihkan.
Windows Washer
Digunakan untuk membersihkan kaca menggunakan Chemicals Glass Cleaner agar Kaca dapat dibersihkan dengan merata.
Single Bucket
Digunakan untuk menyimpan air bersih/ Cairan pembersih dan untuk mempress mop sebelum digunakan untuk membersihkan Lantai.
Mop Set
Digunakan untuk Mopping Area, Agar Membersihkan atau Menghilangkan Debu,Noda,Aroma tidak sedap, dan gunakan Chemicals Floor cleaner untuk membuat lantai agar terlihat bersih dan mengkilat serta membuat aroma segar Pada Ruangan.
Lobby Duster
Digunakan untuk Sweeping,Menyapu Area In door,Menyapu Lantai Ruangan sehingga dapat membersihkan Noda atau debu yang menempel pada permukaan.
Jenitor Trolly
Multifungsi untuk menyimpan 1 set Alat Kebersihan dari mulai Tempat Sampah, Mop set, Lobby duster, Windows Washer, Sapu nylon, Sikat Lantai dll.
Flat Lobby Duster
Digunakan untuk Sweeping, Menyapu Area In door,Menyapu Lantai Ruangan sehingga dapat membersihkan Noda atau debu yang menempel pada permukaan.
Double Backet
Digunakan untuk menyimpan air bersih dan Cairan pembersih secara bersamaan dan untuk mempress mop sebelum digunakan untuk membersihkan Lantai.
Produk
Cleaning Machinery
Mesin Ride On
Automatic & Multifungsi, untuk menyikat dan menghisap air kotor pada area yang dibersihkan secara bersamaan atau sekali waktu digunakan dengan mengendarainya seperti mengemudikan mobil tanpa harus didorong.
Mesin Vacum Portable
Digunakan untuk membersihkan atau menghisap kotoran dan debu pada permukaan Lantai atau Karpet,sofa,area sudut dan area lain yang ingin di bersihkan.
Mesin Vacum Wet & Dry
Digunakan untuk membersihkan, atau menghisap Air Kotor, atau debu pada permukaan Lantai atau Karpet, sofa, area sudut dan area lain yang ingin di bersihkan.
Mesin Scrubber
Multifungsi, untuk menyikat dan menghisap air kotor pada area yang dibersihkan secara bersamaan atau sekali waktu digunakan.
Mesin Potong Rumput
Digunakan untuk memotong rumput pada Area Halaman atau Outdoor.
Mesin Polisher
Digunakan untuk Brushsing dan Buffing Lantai in door/out door agar lantai terlihat bersih dan mengkilat.
Mesin Speed Polisher
Digunakan untuk Brushsing dan Buffing Lantai in door/out door agar lantai terlihat bersih dan mengkilat dengan diameter yang lebih besar,luas dan memilik tenaga kebersihan yang lebih besar.
Mesin Jet Prayer
Digunakan untuk membersihkan Noda membandel pada Alat dan Area Halaman atau area tertentu dengan tenaga Air yang Kuat.
Mesin Hand Polisher
Digunakan untuk Poles Area dinding Kramik,granit,marmer, dll agar terlihat lebih bersih dan mengkilat.
BSC Your Cleaning Partner, Solusi Bahan (Chemicals) dan Alat Kebersihan di Berbagai Area.
Alamat
- Jl. Raden Saleh No. 35B karang Mulya Rt. 002/Rw.002, kel. Karang Tengah, Kec. Ciledug Kota Tangerang, Banten 15157